{Resep Seblak Mercon yang Gurih
Seblak Mercon.
Kalian dapat menyiapkan Seblak Mercon hanya dengan menggunakan 14 bahan dan 7 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk membuatnya, bikin Seblak Mercon yuk!
Bahan Seblak Mercon
- Sediakan 1 buah kol.
- Dibutuhkan 10 batang sawi hijau.
- Siapkan 15 buah baso sapi.
- Diperlukan 1/4 kerupuk (bebas untuk tipe kerupuknya).
- Dibutuhkan 4 bungkus mie kwetiau.
- Dibutuhkan 3 buah kencur.
- Gunakan Secukupnya garam.
- Dibutuhkan 10 buah bawang putih.
- Siapkan 10 buah bawang merah.
- Dibutuhkan Secukupnya minyak goreng.
- Siapkan 5 butir telur ayam.
- Diperlukan Secukupnya air.
- Sediakan 10 cabai merah.
- Gunakan 10 cabai rawit merah.
Cara membuat Seblak Mercon
- Siapkan dan cuci bersih kol dan sawi hijau. Kemudian potong-potong menjadi bagian kecil..
- Iris tipis baso sapi yang sudah dibersihkan. Kemudian rebus sebentar kerupuk, lalu sisihkan (supaya diakhir nanti tidak perlu dimasak terlalu lama). Pisahkan mie kwetiau supaya menjadi bagian-bagian yang terpisah..
- Haluskan kencur bersamaan dengan garam, jika sudah halus masukkan bawang merah dan bawang putihnya juga. Haluskan dan campur hingga merata. Jika sudah, panaskan minyak pada wajan. Kemudian masukkan bumbu halus dan tumis sebentar hingga aroma bumbu halusnya berasa..
- Selanjutnya, masukkan sayuran dan baso sapi kedalamnya. Aduk hingga merata dan masak hingga sayuran agak layu..
- Kemudian masukkan air kedalamnya, masak hingga airnya mendidih. Siapkan telur dan kocok telur hingga merata. Lalu masukkan kocokkan telur kedalam kuah yang sudah mendidih. Diamkan kira-kira 5 menit saja..
- Kemudian masukkan secukupnya cabe halus kedalamnya, aduk hingga merata. Test rasanya, jika rasanya sudah sesuai masukkan kerupuk yang sudah direbus beserta mie kwetiaunya. Aduk hingga merata. (Jika tidak ingin dimakan langsung semuanya, kerupuk dan mie jangan langsung dimasukkan semuanya ya. Karena kuahnya dapat diserap dan menjadi kering)..
- Seblak mercon siap dihidangkan dan dinikmati..
0 Response to "{Resep Seblak Mercon yang Gurih"
Posting Komentar