{Resep Seblak Scallop dan Sosis Untuk Pemula
Seblak Scallop dan Sosis.
Cara membuatnya pun cukup mudah, teman-teman dapat menyiapkan Seblak Scallop dan Sosis hanya dengan menggunakan 13 bahan dan 7 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Seblak Scallop dan Sosis yuk!
Bahan-bahan Seblak Scallop dan Sosis
- Sediakan 1 siung bawang putih.
- Diperlukan 1 buah cabai rawit.
- Diperlukan 2 buah cabai besar.
- Dibutuhkan 1/2 ruas jari kencur.
- Diperlukan Sejumput gula.
- Sediakan Sejumput kaldu jamur.
- Diperlukan Sejumput garam.
- Sediakan Sedikit air.
- Sediakan 2 buah telur (kocok lepas).
- Diperlukan 2 buah sosis (rebus terlebih dahulu).
- Dibutuhkan 5 buah scallop (rebus terlebih dahulu).
- Siapkan Sidikit daun bawang.
- Diperlukan Kerupuk (yg sudah direbus, tambah sedikit minyak biar tdk lngkt).
Cara membuat Seblak Scallop dan Sosis
- Haluskan bawang putih, cabe, kencur.
- Siapkan panci dan kasih minyak sedikit. Masukkan telur sedikit saja..habis itu diorek.
- Setelah telur, masukkan bumbu yang sudah ditumbuk. Gongso sampai berbau harum.
- Jika sudah harum, masukkan air. Tambahkan garam, gula, kaldu jamur. Tunggu sampai mendidih..
- Kemudian masukkan daun bawang, scallop, sosis. Aduk dan tes rasa..
- Jika sudah sesuai dengan yg diharapkan, masukkan kerupuk. Tunggu sampai agak matang..
- Yang terakhir masukkan sisa telur yg sdh dikocok. Aduk terus. Seblak siap dinikmati, selamat mencoba moms..
0 Response to "{Resep Seblak Scallop dan Sosis Untuk Pemula"
Posting Komentar